- Pemimpin yang adil
- Pemuda yang tumbuh di dalam beribadah kepada Allah
- Seseorang yang hatinya senantiasa terpaut dengan masjid-masjid
- Dua orang yang saling mengasihi karena Allah, mereka bertemu dan berpisah karena Allah
- Seorang laki-laki yang diundang oleh seorang perempuan yang berkedudukan dan berwajah elok (untuk melakukan kejahatan) tetapi dia berkata, ‘Aku takut kepada Allah!
- Seorang yang memberi sedekah, tetapi dia merahasiakannya sehingga tangan kirinya tidak mengetahui apa yang diberikan oleh tangan kanannya.
- Seorang yang mengingat Allah di kala sendirian sehingga menetes air matanya. (Hadits Riwayat Bukhori).*
Thursday, November 1, 2012
Tujuh Golongan yang Dilindungi Allah SWT
Ada tujuh golongan manusia yang akan dinaungi oleh Allah di bawah naungan-Nya. Pada hari itu (Hari Kiamat), tidak ada naungan, kecuali nanungan Allah. Golongan tersebut adalah:
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Post a Comment